~ karena membaca adalah candu dan menuliskannya kembali adalah terapi ~

[Wrap Up] A Reading Challenge On Mystery From 2013 TBRR Pile


Reading Challenge (RC) yang satu ini bisa dibilang istimewa. Mengapa? Saya yang "mengaku" menyukai kisah misteri, thriller, suspense, detektif dsb merasa tertantang dengan RC satu ini. Apalagi RC yang diadakan oleh blog HobbyBuku's Mystery Stories punya agenda khusus (baca: berhadiah) bagi pembaca buku-buku terbitan Gramedia. Setelah mempertimbangkan buku-buku di timbunan saya, saya memilih untuk membaca lebih banyak buku terbitan Gramedia.



Ternyata, di sepanjang tahun ini selain buku Gramedia, saya juga tergoda membaca terbitan lainnya. Kalau host-nya bilang nggak masalah, selama yang terbitan Gramedia masih memenuhi syarat ketentuan lomba (minimal 8 buku). Awalnya peserta hanya diminta membaca dan mereview 12 buku. Dan ternyata saya berhasil menamatkan 21 buku (14 diantaranya adalah terbitan GPU dan 1 terbitan KPG).

Berikut ini daftar bacaan dan review yang telah saya buat.

1. Mistress of The Game (Tilly Bagshawe)  Goodreads --> GPU
2. Tabir Nalar (Rynaldo Cahyana Hadi)Goodreads --> GPU
3. Tokyo Zodiac Murders (Soji Shimada)Goodreads --> GPU
4. The Wrong Woman (Linda Warren)Goodreads --> Harlequin
5. The Right Woman (Linda Warren)Goodreads --> Harlequin
6. Hex Hall (Rachel Hawkins) Goodreads --> Ufuk Fantasy
7. Lima Sekawan Di Pulau Harta (Enid Blyton)Goodreads --> GPU
8. Lima Sekawan Beraksi Kembali (Enid Blyton)Goodreads --> GPU
9. Lima Sekawan Minggat (Enid Blyton)Goodreads --> GPU
10 .  Lima Sekawan Ke Sarang Penyelundup (Enis Blyton)Goodreads -->  GPU
11. I'd Tell You I Love You, But Then I'd Have To Kill You (Ally Carter)Goodreads -->  GPU
12. Heartbreaker (Julie Garwood) Goodreads --> Dastan
13. Breath Of Scandal (Sandra Brown) Goodreads --> GPU
14. Demonglass (Rachel Hawkins) Goodreads --> Ufuk Fantasy
15. Show No Mercy (Cindy Gerard)Goodreads --> GPU
16. Insiden Anjing Di Tengah Malam Yang Bikin Penasaran (Mark Haddon) Goodreads -- KPG
17. Trash (Andy Mulligan) Goodreads --> GPU
18. Doa Ibu (Sekar Ayu Asmara) Goodreads --> GPU
19. Kill For Me (Karen Rose) Goodreads --> Dastan
20. Smash Cut (Sandra Brown) Goodreads --> GPU
21. N or M? (Agatha Christie) Goodreads --> GPU

Sekarang mari berharap bisa mendapatkan hadiahnya *cross fingers* :)
Be First to Post Comment !
Post a Comment