Yay!!! BBI ulang tahun!!
Tahun ini komunitas Blogger Buku Indonesia berusia 4 tahun. Dengan 290-an anggota, komunitas ini semakin berkembang. Bukan hanya sekedar kumpulan blog yang me-review buku, BBI juga sering berbagi lewat berbagai kesempatan. Tahun ini selain ada Event Around The Genre yang bertaburan hadiah, BBI juga akan mengadakan Talkshow From Blogger To Writers. Sebagai salah satu anggota BBI, saya bangga dengan semua pencapaian BBI selama ini.
[caption id="attachment_5136" align="aligncenter" width="480"]
pastikan dirimu hadir di sana, ada banyak buntelan lho... :D[/caption]
Agenda rutin tahunan blog Desty Baca Buku saat BBI berulang tahun adalah mengadakan giveaway. Meskipun saya tidak bisa ikutan giveaway Event Around The Genre, saya tetap akan berbagi untuk teman-teman semua. Untuk giveaway kali ini, saya akan memberikan hadiah berupa 1 buah kalender BBI tahun 2015 dan 1 buah buku berjudul "Cukup Sekian Cerita Cinta Untuk Hari Ini" pada salah satu orang yang beruntung.
Giveaway ini hanya berlangsung sejak postingan ini terbit sampai tanggal 13 April 2015 pukul 20.00 WIB, dan pemenangnya akan saya umumkan pada tanggal yang sama pada pukul 21.00 WIB. Caranya gampang. Cukup menuliskan nama dan email/twitter yang bisa dihubungi pada kolom komentar di bawah postingan ini, juga memberikan ucapan selamat ulang tahun untuk BBI. Just as simple as that.
So...tunggu apa lagi!! Silahkan berkomentar, siapa tahu kamu yang beruntung!
UPDATE!!
Jadi...yang mengikuti GA ini ada 16 orang. Biar adil, saya minta om random untuk mengundi siapa yang beruntung. No urut seseuai dengan urutan komentar ya
Yang terpilih adalah no. urut 8....yaitu Uzlifatul Azmiyati.
Selamat!!!
Saya akan segera menghubungi dia yang beruntung untuk pengiriman hadiah. Terima kasih semuanya sudah mau berpartisipasi dalam GA ini. See you next time.
Nama : alvina
ReplyDeleteTwitter : @alvina13
Selamat ulang tahun, BBI! Semoga makin sukses di dunia perbukuan, review anggotanya makin keren, dan siapa tahu bisa go international! (((Aamiiinn)))
*makasih giveawaynya mba desti :))
Nama : Putri Utama
ReplyDeleteTwitter : @putripwu
Selamat ulang tahun BBI!!! Terima kasih sudah menjadi tempat bertemunya para blogger gila baca. Semoga makin bersinar di dunia perbukuan Indonesia.
Mbak Des, makasih udah ngadain giveaway 😘
Nama: Wawa
ReplyDeleteEmail: wawcuz@gmail.com
Twitter: wawha_cuza
Selamat ulang tahun BBI.. Dengan komunitas seperti BBI aku selalu punya keinginan untuk lebih dan lebih lagi dalam melahap buku.
Tetap jaya dan semakin berkualitas :-)
Nama: Ana Rosdiana
ReplyDeleteTwitter: @Ana_On3
Selamat Ulang tahun yang ke-4 BBI.. Semoga slalu menjadi komunitas yang menginspirasi, Semakin bertambah anggotanya dan Semakin sukses :D
Nama: Fauziyyah Arimi
ReplyDeleteTwitter: @faraziyya
email: arimifauziyyah@gmail.com
Happy Birthday, Bebi! Moga makin kece ;-)
Raafi
ReplyDelete@raafian
Selamat Ulang Tahun untuk BBI! Komunitas yang membuatku tahu akan arti sebuah komunitas. Semoga semakin jaya dan eksis mengingat semakin banyaknya komunitas serupa!
Nama: Fatiah
ReplyDeleteTwitter: @Fatiah_nm
e-mail: fatiahnurmadina@ymail.com
Selamat ulang tahun BBI! Semoga makin jaya dan banyak anggotanya :D
Nama: Uzlifatul Azmiyati
ReplyDeleteTwitter: @uzlifazmiya
e-mail: u.azmiyati@gmail.com
Selamat Ulang Tahun BBI!
Terima Kasih sudah menerima saya menjadi salah satu anggotanya. Saya bertemu teman-teman baru yang sangat menyenangkan. Semoga semakin menginspirasi, semakin solid dan menjadi komunitas Buku yang tak lekang oleh waktu. Zum Geburstag Viel Gluck liebe BBI :D
Nama: Amelia Aura
ReplyDeleteEmail: ameliaura66@gmail.com
Twitter: @meliarawr
bukit tinggi kita daki
melihat pemandangan kita tertegun,
dengan rasa setulus hati
aku mengucap selamat ulang tahun
hidupku di dunia nyata
berbeda dengan dunia maya
smoga BBI tercinta
makin tua makin jaya!
Farhan A
ReplyDeletefarhananshary@gmail.com
@farhan_anshary
selamat ulang tahun bbi!
Nama: Asy-syifaa
ReplyDeleteEmail: asysyifaahs[at]yahoo[dot]com
Twitter: @asysyifaahs
Selamat ulang tahun, Blogger Buku Indonesia. Dan selamat tumbuh dan berkembang si Bebi unyu yang sekarang menginjak 4 tahun, pasti Bebi lagi lucu-lucunya dan makin heboh kalau dikasih bakpao dan fanta. Semoga BBI jadi komunitas yang keren untuk para anggotanya, makin banyak orang yang rajin membaca, makin banyak orang yang terkena virus membaca (sekaligus sindrom timbunan dan buntelan), dan semoga timbunanku makin nambah. Hwahahaha...
Semoga BBI nggak hanya jadi "ladang" untuk dapat buku gratis begitu saja, tapi juga makin banyak orang yang sadar bahwa membaca itu penting, dan review lebih penting lagi. Semoga BBI-ers juga makin kece keren, makin banyak yang jadi reviewer handal sekaligus penulis buku. Dan semoga semesta mendukung apa yang kita lakukan ini supaya nggak sia-sia. Pokoknya kiss hug muach muach buat ultah BBI ini. 4MAZING, BBI ^________^
name dhesty
ReplyDeleteemail : dhestyaa@gmail.com
twitter dhestiyara
selamat ulang tahun BBI. Semoga semakin menginspirasi kita. Semoga juga semakin banyak memberikan tantangan yang bermanfaat. Bisa nambah wawasan pembacanya, dan menjadikan indonesia yamg gemar membaca dan menulis.
merangsang anak muda buat rajin membaca buku.
Semoga semakin unggul.
Nama : Fatima Ulya S.
ReplyDeleteEmail : faulyafts@yahoo.com
Twitter : @ulyafts
Blogger Buku Indonesia, selamat ulang tahun^^ Sudah empat tahun atau masih empat tahun? Hehehe. Masih anak-anak, tapi sudah berguna buat banyak orang. Semoga tambah banyak anggotanya dan semoga bisa menyebarkan virus "Ayo Membaca!" lebih luas lagi. Sampai ke pelosok-pelosok kalau bisa. Kan kasian anak di daerah terpencil yang pengen baca tapi kesusahan dapat buku :') Semoga segala-segalanya terkabul untuk BBi, aamiin.
Nama: Nur Alifi
ReplyDeleteEmail: nuralifi42@gmail.com
Twitter: @nus_alifi24
Saengil chukkae hamnida, BBI... Semoga di ulang tahun yang keempat ini BBI semakin banyak membawa manfaat pada semua orang. Semakin banyak anggotanya, semakin banyak menarik anak-anak atau pun orang dewasa supaya suka baca. Pokoknya, semoga BBI semakin maju...
Nama : Rissya Mutya Prima
ReplyDeleteEmail : rissyamutyaprima@gmail.com
Twitter: @RMP2982
Selamat ulang tahun BBI, makin jaya sukses, tetep kreatif dan menginspirasi kaum mudaaaa. Semakin banyak membernya dan makin banyaak giveawaynyaaaa. Happy Anniversarry ke-4 :)
Nama : Nur Mumtahana
ReplyDeleteEmail : hannachan01@gmail.com
Twitter : @HannaChan54
Happy 4th anniversary for Blogger Buku Indonesia (BBI).
Terima kasih telah menjadi satu ruang untuk kami dapat saling berbagi pengetahuan, berbagi ilmu dan pengalaman. Adalah sebuah kebanggaan untuk bisa mengenal BBI. Terima kasih telah mempertemukan kami dengan banyak teman baru, sehingga kami dapat menambah kekerabatan di antara para pembaca buku. Review buku sama halnya dengan sebuah hasil karya. Dan kini BBI telah menjadi satu wadah serta ruang di mana para readers dapat mengekspresikan diri terhadap hobi dan kecintaannya pada buku.
Sekali lagi, saya ucapkan selamat hari jadi yang ke-4. Semoga BBI senantiasa eksis dan mampu menjadi ruang yang semakin luas bagi para penggemar buku di Indonesia. Aamiin.